Cara Menonaktifkan Database Accurate Online

Cara Menonaktifkan Database Accurate Online sangatlah mudah. Biasanya Cust ingin dinonaktifkan datausahanya ada berbagai penyebab salah satunya  bisa diakibatkan terjadi salah setup ataupun karena data tsb sudah tidak ingin digunakan lagi, sehingga dapat meminimalisir pengguna salah menginput transaksi.

Cara menonaktifkan database Accurate Online :

Login

Pertama tama yang harus di lakukan adalah login menggunakan akun pembuat database atau akun yang memiliki level sebagai Administrator pada database. Silahkan klik tombol di bawah ini :

Pilih Datausaha

Selanjutnya pilih datausaha yang ingin di nonaktifkan. Pada contoh kasus ini, saya akan memilih salah satu datausahadengannama“Belajar 1”yangakandinonaktifkan. Klik simbol titik tiga di pojok kanan atas pada rumah datauasaha atau seperti yang saya tunjukan.

Note : Pemilihan datausaha ini jangan sampai salah. jadi pastikan data usaha yang di pilih adalah yang sudah tidak terpakai.

Baca Juga : Cara Membuat Database Accurate Online

Nonaktifkan Datausaha

Selanjutnya Anda bisa klik tombol “Nonaktifkan Datausaha” seperti pada gambar dibawah ini.

pilih database yang ingin di nonaktifkan 2

 

Validasi

Selanjutnya system akan memvalidasi atau meyakinkan kembali ke beneran untuk menonaktifkan database. Jika sudah yakin Anda bisa klik tombol “Lanjutkan”

 

Konfirmasi

Jika sudah, Accurate akan memunculkan notifikasi di pojok kanan atas yang menunjukan bahwa datausaha anda sukses di nonaktifkan seperti gambar di bawah ini  Akan tampil konfirmasi, jika Anda yakin ingin menonaktifkan database tsb maka klik Lanjutkan.

pilih database yang ingin di nonaktifkan

Kesimpulan

Anda dapat membuat datausaha sebanyak apapun dengan tujuan untuk belajar atau ujicoba (trial). Jika data yang Anda buat menjadi banyak dan membuat tampilan UI menjadi tidak enak di pandang maka anda dapat menonaktifkanya. Sehingga dapat meminimalisir pengguna salah menginput transaksi.

Baca Juga : Cara Mmebuat Akun Accurate Online

Trial accurate online

Seberapa bermanfaat artikel ini?

Klik salah satu bintang untuk menilai.

5 / 5. Vote count: pembaca telah memberikan penilaian 1